Beasiswa 2018 Mahasiswa Kurang Bisa Di Kabupaten Gresik
Monday, April 1, 2019
Add Comment

Dengan ini Dinas Pendidikan menginformasikan kepada Siswa SMA/MA/SMK lulusan tahun 2017 atau sebelumnya yang melanjutkan kuliah, dengan mengajukan proposal kepada Bapak Bupati Gresik melalui Dinas Pendidikan Kab. Gresik sesuai dengan Petunjuk Pelaksanaan Program Bantuan Biaya Kuliah untuk Mahasiswa Kurang Mampu di Kabupaten Gresik
Selanjutnya hasil verifikasi Proposal akan kami jadikan dasar untuk pengajuan Bantuan Beasiswa Kuliah untuk Mahasiswa Kurang Mampu di Kabupaten Gresik Tahun 2019. Proposal diserahkan oleh Mahasiswa yang bersangkutan ke Dinas Pendidikan Kabupaten Gresik, Bagian Subbag Program dan Pelaporan yang semula tanggal 21 Mei 2018 diperpanjang sampai 30 Juni 2018 pada waktu jam kerja. Dengan ketentuan sebagai berikut :
1. Kertas memakai HVS ukuran Folio / F4
2. Cover warna kuning
3. Proposal dijilid rangkap 3 (tiga)
Pedoman Teknis bisa di unduh pada link di bawah ini :
Juknis Beasiswa Kuliah 2018
Related
Format Proposal Beasiswa 2018
Semoga bermanfaat.
0 Response to "Beasiswa 2018 Mahasiswa Kurang Bisa Di Kabupaten Gresik"
Post a Comment
Blog ini merupakan Blog Dofollow, karena beberapa alasan tertentu, sobat bisa mencari backlink di blog ini dengan syarat :
1. Tidak mengandung SARA
2. Komentar SPAM dan JUNK akan dihapus
3. Tidak diperbolehkan menyertakan link aktif
4. Berkomentar dengan format (Name/URL)
NB: Jika ingin menuliskan kode pada komentar harap gunakan Tool untuk mengkonversi kode tersebut agar kode bisa muncul dan jelas atau gunakan tool dibawah "Konversi Kode di Sini!".
Klik subscribe by email agar Anda segera tahu balasan komentar Anda