Apple akan Gunakan Material Kaca dan Layar AMOLED untuk iPhone di Tahun 2017 - Tempat Blogging

Apple akan Gunakan Material Kaca dan Layar AMOLED untuk iPhone di Tahun 2017

 tahun Apple menggunakan material aluminium untuk body iPhone Apple akan Gunakan Material Kaca dan Layar AMOLED untuk iPhone di Tahun 2017Setelah 4 tahun Apple menggunakan material aluminium untuk body iPhone, maka pada tahun 2017 nanti Apple dikabarkan akan kembali menggunakan material beling untuk layaknya iPhone 4/4s. Tidak hanya itu, Apple juga untuk pertama kalinya akan menanamkan layar AMOLED pada perangkatnya. Bisa dibayangkan betapa memanjakan mata, layar Amoled dikombinasikan dengan teknologi retina display.

Keputusan Apple untuk menggunakan material kaca, apakah ini langkah kedepan atau kebelakang? Saya rasa ini merupakan sebuah langkah kedepan. Material aluminium mungkin mulai membosankan, semenjak banyak smartphone yang menggunakannya. Bahkan, tetangga sebelah (Samsung) juga memulai menggunakan material beling untuk flagshipnya (Galaxy S7).

Saya juga oke Apple kembali menggunakan material kaca. Meskipun tidak sekuat material aluminium, tapi sensasinya itu loh. Saya teringat dikala pertama kali membeli iPhone 4s 4 tahun silam, dikala menyentuhnya, i can’t help but appreciate it. Sadis banget elegannya.

Nah, bagaimana menurutmu? Bagikan pendapatmu disini yak. 🙂

 

Source: 9to5Mac


Sumber: https://macpoin.com/
Show comments
Hide comments

0 Response to "Apple akan Gunakan Material Kaca dan Layar AMOLED untuk iPhone di Tahun 2017"

Post a Comment

Blog ini merupakan Blog Dofollow, karena beberapa alasan tertentu, sobat bisa mencari backlink di blog ini dengan syarat :
1. Tidak mengandung SARA
2. Komentar SPAM dan JUNK akan dihapus
3. Tidak diperbolehkan menyertakan link aktif
4. Berkomentar dengan format (Name/URL)

NB: Jika ingin menuliskan kode pada komentar harap gunakan Tool untuk mengkonversi kode tersebut agar kode bisa muncul dan jelas atau gunakan tool dibawah "Konversi Kode di Sini!".

Klik subscribe by email agar Anda segera tahu balasan komentar Anda

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

close