Install Manual Xampp/Lampp Linux Di Ubuntu/Xubuntu - Tempat Blogging

Install Manual Xampp/Lampp Linux Di Ubuntu/Xubuntu

Setelah kita mengenal apa itu XAMPP/LAMP Linux di artikel sebelumnya, Berikut akan dijelaskan cara Install Manual LAMPP di Ubuntu/Xubuntu  langkah demi-langkah.
Langkah - langkahnya :
  1. Download LAMP di XAMPP Linux , dalam pola ini LAMPP yang digunakan yaitu XAMPP-LINUX Versi 1.8.1
  2. Buka Terminal lalu ketikan sudo su ,masukan password root anda.
  3. Ketikan : tar xvfz xampp-linux-1.8.1.tar.gz -C /opt
  4. LAMP akan diinstall di directory /opt/lamp, 
  5. Untuk Menjalankan Ketikan Perintah : /opt/lampp/lampp start
  6. Kemudian diterminal akan terlihat pesan
    Starting XAMPP 1.8.1...
    LAMPP: Starting Apache...
    LAMPP: Starting MySQL...
    LAMPP started.
  7. MySQL dan Apache Server anda telah siap untuk digunakan.
  8. Langkah sekanjutnya buka Browser dan ketikan perintah : http://localhost

  9. Buka PHPMyAdmin dengan mengetikan perintah : http://localhost/phpmyadmin/
    jikalau muncul pesan :

    Access forbidden!


    New XAMPP security concept:
    Access to the requested directory is only available from the local network.
    This setting can be configured in the file "httpd-xampp.conf".


    If you think this is a server error, please contact the webmaster.

    Error 403

    localhost
    Apache/2.4.3 (Unix) OpenSSL/1.0.1c PHP/5.4.7

    Seperti gambar ini : 
  10. Solusinya :

    Edit File Di, /opt/lampp/etc/extra/httpd-xampp.conf

    Tentunya dengan Hak Akses  Root dengan menjalankan perintah sudo terlebih dahulu.
    Tambahkan Perintah : Require all granted

    Seperti terlihat dibawah ini

    Code: Select all
    # since XAMPP 1.4.3
    <Directory "/opt/lampp/
    phpMyAdmin-3.4.5-english">
    AllowOverride AuthConfig Limit
    Require all granted
    Order allow,deny
    Allow from all
    </Directory>
  11. Restart LAMPP Anda.
  12. Untuk Stop LAMPP gunakan perintah : sudo /opt/lampp/lampp stop
  13. Untuk Uninstall LAMP gunakan perinta : sudo rm -rf /opt/lampp

  14. Catatan Perintah Parameter Lain
    start Memulai XAMPP.
    stop Memberhentikan XAMPP.
    restart Memberhentikan dan Memulai Lagi XAMPP.
    startapache Hanya Memulai Apache.
    startssl Memulai Apache SSL.
    startmysql Hanya Memulai MySQL database.
    startftp Memulai ProFTPD server. 
    stopapache Memberhentikan Apache.
    stopssl Memberhentikan Apache SSL
    stopmysql Memberhentikan MySQL database.
    stopftp Memberhentikan ProFTPD server.
    security Memulai pengecekan keamanan aplikasi.

  15. Catatan Perintah Konfigurasi Lain

    /opt/lampp/htdocs/ Tempat Folder Untuk Menaruh Dokument di  Apache
    /opt/lampp/etc/httpd.conf File Konfigurasi Apache configuration file.
    /opt/lampp/etc/my.cnf File Konfigurasi MySQL configuration file.
    /opt/lampp/etc/php.ini File Konfigurasi PHP configuration file.
    /opt/lampp/etc/proftpd.conf File Konfigurasi ProFTPD
    /opt/lampp/phpmyadmin/config.inc.php File Konfigurasi phpMyAdmin.
Show comments
Hide comments

0 Response to "Install Manual Xampp/Lampp Linux Di Ubuntu/Xubuntu"

Post a Comment

Blog ini merupakan Blog Dofollow, karena beberapa alasan tertentu, sobat bisa mencari backlink di blog ini dengan syarat :
1. Tidak mengandung SARA
2. Komentar SPAM dan JUNK akan dihapus
3. Tidak diperbolehkan menyertakan link aktif
4. Berkomentar dengan format (Name/URL)

NB: Jika ingin menuliskan kode pada komentar harap gunakan Tool untuk mengkonversi kode tersebut agar kode bisa muncul dan jelas atau gunakan tool dibawah "Konversi Kode di Sini!".

Klik subscribe by email agar Anda segera tahu balasan komentar Anda

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel

close