Bahasa Jawanya Utara, Selatan, Barat, dan Timur
Thursday, June 7, 2018
Add Comment
Ahaa, bahasa Jawanya selatan adalah kidul, dan bahasa Jawa halus/krama inggilnya selatan/kidul adalah kidul (tetap sama), jadiii bukan kidel. he he.
Jadi, misalnya kita mau menunjukkan arah/alamatnya si A, contoh: rumahnya Anton, dari sini ke selatan, maka bahasa Jawanya: dalemipun Anton, saking mriki ngidul (bukan ngidel).
Bahasa Jawanya Utara, Selatan, Barat, Timur
1. Utara=lor, bahasa Jawa halusnya ler
ke utara=ngalor, halusnya ngaler
2. Selatan=kidul, bahasa Jawa halusnya kidul
ke selatan=ngidul, halusnya ngidul (tetap)
3. Barat=kulon, bahasa Jawa halusnya kilen
ke barat=ngulon, halusnya ngilen
4. Timur=wetan/etan, bahasa Jawa halusnya wetan(sama saja)
Related
Lalu, apa bahasa Jawanya Tenggara, Barat Daya, Barat Laut, dan Timur Laut?
he he, untuk bahasa Jawa kasar/ngapak maupun bahasa Jawa halus/krama inggilnya adalah tetap sama:
- Tenggara=Tenggara
- Barat Daya=Barat Daya, jadi bukan "kulon/kilen daya"
- Barat Laut=Barat Laut, jadi bukan "kulon/kilen laut"
- Timur Laut=Timur Laut, jadi bukan "wetan laut"
0 Response to "Bahasa Jawanya Utara, Selatan, Barat, dan Timur"
Post a Comment
Blog ini merupakan Blog Dofollow, karena beberapa alasan tertentu, sobat bisa mencari backlink di blog ini dengan syarat :
1. Tidak mengandung SARA
2. Komentar SPAM dan JUNK akan dihapus
3. Tidak diperbolehkan menyertakan link aktif
4. Berkomentar dengan format (Name/URL)
NB: Jika ingin menuliskan kode pada komentar harap gunakan Tool untuk mengkonversi kode tersebut agar kode bisa muncul dan jelas atau gunakan tool dibawah "Konversi Kode di Sini!".
Klik subscribe by email agar Anda segera tahu balasan komentar Anda